Article

  • 09 January 2026
  • Vidya SAMIPLAST
  • 35 kali

Apa Itu Pipa UPVC dan CPVC DIN Standard?

Apa Itu Pipa UPVC dan CPVC DIN Standard?

Pada umumnya, pipa UPVC dan CPVC yang biasa dijual di pasaran memiliki standar JIS (Japanese Industrial Standards), dan standar SCH80 (American Society for Tasting and Material). Kedua standar tersebut secara singkat memiliki fungsi yang mirip, dan mereka dapat dibedakan dari bentuk dimensi pipa, tekanan pipa, dan ketebalan pipa.

 

Lalu apa itu standar DIN? Standar DIN (Deutsches Institut fur Normug), merupakan standar teknis yang berasal dari Jerman, biasanya standar ini digunakan untuk pipa dengan material PPH maupun PVDF. Seperti dengan pipa standar lain, standar DIN ini juga memiliki perbedaan pada dimensi pipa, tekanan pipa, dan ketebalan pipa.

 

 

Berikut perbedaan DIN dengan standar lain

 

Standar

Ciri utama

DIN

OD presisi, umum untuk air bertekanan

JIS

Standar Jepang, dimensi berbeda

ASTM

Standar Amerika, sering untuk industri

SNI

Standar nasional Indonesia

 

Konsep utama dari pipa dengan standar DIN:

  • Menggunakan PN (Pressure Nominal), seperti: PN 10, PN 16
  • Yang artinya, tekanan nominal yang dapat digunakan bisa sampai 10 bar, maupun 16 bar
  • Singkatnya, pipa DIN lebih fokus terhadap tekanan

 

Pipa dengan standar DIN ini dapat digunakan untuk aplikasi proyek water treatment, maupun waste water treatment.

 

Samiplast menyediakan berbagai kebutuhan anda dengan menggunakan pipa CPVC dan UPVC sebagai jawabannya. Untuk pertanyaan maupun kebutuhan pipa CPVC maupun UPVC, dapat langsung menghubungi http://samiplast.co.id/contact

Recent Posts

Apa Perbedaan UPVC Compact Valve dan True Union Ball Valve?

Apa Perbedaan UPVC Compact Valve dan True Union Ball Valve?

Selamat Natal dan Tahun Baru 2026 dari Samiplast

Selamat Natal dan Tahun Baru 2026 dari Samiplast

Apa Itu Standar DIN dan PN pada Pipa Plastik?

Apa Itu Standar DIN dan PN pada Pipa Plastik?

[ VIDEO ] Samiplast di Indowater 2025

[ VIDEO ] Samiplast di Indowater 2025

Apa itu PVC Butterfly Valve? (Video)

Apa itu PVC Butterfly Valve? (Video)

Jangan Ada Jarak di Antara Kita, Rahasia Instalasi Pipa Awet

Jangan Ada Jarak di Antara Kita, Rahasia Instalasi Pipa Awet

Praher Valve Plastics Hadir dalam Pameran Construction Indonesia 2025

Praher Valve Plastics Hadir dalam Pameran Construction Indonesia 2025

Brand